Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget

Judul : Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget
Link : Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget


Pada postingan ini saya ingin membahas Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget, saya berusaha membuat artikel ini dengan sebaik mungkin, apabila masih kurang baik mohon dimaklumi...hehehe. Mudah-mudahan dengan membaca artikel ini dapat memberikan tambahan informasi bagi sobat

Baca juga



Fhersa Blogger - Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword TertargetTips pemasaran online saat ini akan membahas sebuah tips yakni cara menaikan pemasukan dengan memanfaatkan keyword yang tertarget. Apa yang disebut dengan keyword tertarget adalah pertama: keyword yang diikuti dengan penambahan kata tertentu dan kedua keyword didalam konten yang menggunakan translation atau multiple language. Keduanya banyak disebut orang dengan isitlah geo targeting keywords dan localization keywords.
Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget

Pada panduan SEO terdahulu saya sudah menuliskan tentang teknik SEO menggunakan long tail keyword silahkan anda baca karena artikel tersebut masih ada hubungannya dengan artikel tentang memaksimalkan keyword tertarget ini. Bila kedua tips ini berhasil anda aplikasikan maka bukan perkara yang tidak mungkin pemasukan anda melalui penjualan di web akan semakin bagus.
Keyword Tertarget Menggunakan Geo Targeting Keywords
Pernahkah anda melihat ada web yang mempromosikan keyword seperti:
  1. Jasa SEO Bandung
  2. Jasa pembuatan website Surabaya
  3. Jasa backlink Bali
Nah! apa yang mereka lakukan terhadap itu semua adalah dalam rangka menjalankan teknik pemasaran produk menggunakan cara keyword geo targeting. Dan bukan hanya kepada ruang lingkup disitu saja tapi juga mendunia dengan menambahkan nama negara, distrik bahkan ada yang sampai masuk kedalam ruang lingkup kecamatan dan kelurahan.
Sebuah case study saya membuktikan bahwa menggunakan keyword tertarget dengan keyword Geo Targeting ini hasilnya sangat luar biasa. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan beberapa customer saya yang menggunakan jasa SEO disini berhasil menambahkan pemasukan dengan manfaat keyword Geo targeting ini.
Yang harus anda perhatikan adalah bahwa ada sejumlah rambu-rambu penting yang harus di waspadai bila anda ingin menggunakan keyword tertarget menggunakan nama tempat apabila pada kenyataannya anda tidak menetap di daerah yang anda masukan kedalam keyword tersebut. Tidak sedikit terjadi penipuan-penipuan atau bisnis anda malah akan bisa ditengarai sebagai penipu apabila mengguankannya.
Bagaimana cara mendapatkan daftar keyword tertarget yang benar? jawabnya tentu anda harus menggunakan bantuan tools Google keyword planner yang panduannya sudah saya sampaikan pada artikel terdahulu atau anda bisa membaca artikel tentang cara SEO on page ini.
Menggali Potensi Untuk di Jadikan Target Pemasaran
Anda harus mendapatkan data yang dikeluarkan badan resmi yang isinya tentang pendapatan perkapita daerah. Namu karena hal tersebut sulit untuk didapatkan maka solusi terbaiknya adalah dengan merampingkan kesimpulan hanya kepada kota-kota besar atau distrik-distrik besar yang ada di Indonesia seperti untuk wilayah Jawa Barat ada Bandung, Bogor, Depok, Bekasi untuk Banten ada Tangerang, Cilegon, Serang untuk Jawa Tengah ada Jogja, Solo, Semarang dan seterusnya. Lebih detail untuk mendapatkan nama distrik (kecamatan dan kelurahan) anda bisa memanfaatkan wikipedia.
Menggunakan Localization Keywords (Multiple Language)
Teknik pemasaran ini banyak dipakai oleh para pebisnis travel di Indonesia yang memasarkan produk jasa travel nya ke luar negeri. Travel tour di Bali, Pulau Seribu, Bandung, Jogja banyak menggunakan teknik pemasaran online ini.
Cara yang di pakai untuk ini adalah dengan membuat web yang berisi multiple language (beragam pilihan bahasa) seperti umumnya bahasa Inggris dan Mandarin karena kedua bahasa tersebut banyak dipakai oleh user. Teknik pengaplikasiannya yang paling banyak dipergunakan ada dua yakni misalnya:
1. Membuat web yang sudah di translate kedalam sub folder (misal: budiharyono.info/en/ untuk versi bahasa Inggris)
2. Menambahkan plugin Google Translation pada web
Terkadang apabila web developer nya mengerti cara redirect maka user akan langsung ter-redirect ke halaman yang menggunakan bahasa tertentu sesuai dengan IP address yang dipergunakan oleh pengunjung.
Sumber: www.seosemantics.com


Demikianlah informasi yang dapat saya sampaikan mengenai Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget. Semoga dapat bermanfaat bagi teman teman semua saya pamit. Silahkan baca artikel menarik lainnya . Sekian dan terima kasih.

Anda sekarang membaca artikel Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget dengan alamat link https://initipsngeblog.blogspot.com/2018/11/cara-menaikan-pemasukan-dengan.html

0 Response to "Cara Menaikan Pemasukan Dengan Memanfaatkan Keyword Tertarget"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel